[Review] Diva Queenie Softlens

Selamat pagi peeps.. Saatnya untuk review produk. Ini adalah kali pertama saya mereview sebuah softlens setelah sekian lama saya menggunakannya dalam kegiatan saya sehari-hari. Bagi saya, softlens itu sangat menunjang penampilan mata, karena mata akan terasa lebih hidup dan seolah-olah berbicara,, hehe.

Produk yang akan saya review kali ini berasal dari Mygeolens yang merupakan supplier softlens yang cukup terkenal. Di sana banyak sekali dijual softlens murah tentunya dengan pilihan yang sangat beragam. Dan pilihan saya jatuh pada Diva Queenie warna abu-abu.


Diskripsi Produk
Merupakan softlens berdiameter up-size dengan motif terbaru yaitu perpaduan harmoni 3 warna lembut ditambah dengan ornamen yang unik "sweet feather" yang akan menambah kesan lovable ladies dan memberikan kesan pertama yang begitu menggoda. Diva Queenie mengandung Mousturaiser dan UV Block sehingga cocok digunakan untuk kegiatan sehari-hari.

Spesifikasi
Manufaktur : Diva
Negara : Korea
Diameter : 17.20 mm
Kadar air : 48 %
Masa pakai : 12 bulan
Tipe warna : Natural

Warna
Violet, Biru, Hijau, Coklat, dan Abu-Abu.

Minus
Setiap warna tersedia ukuran minus sampai -6.00

Ukuran
-0.00 / -0.50 / -0.75 / -1.00 / -1.25 / -1.50 / -1.75 / -2.00 / -2.25 /
-2.50 / -2.75 / -3.00 / -3.25 / -3.50 / -3.75 / -4.00 / -4.25 / -4.50 /
-4.75 / -5.00 / -5.50 / -6.00

Harga
Rp. 65.000/botol, 1 pasang = 2 botol
Gratis ongkos kirim khusus Indonesia (S/K berlaku)
Garansi: 30 hari

Saya sengaja memilih warna abu-abu karena lebih natural di mata saya dan lebih memberikan kesan dramatis. Mari kita lihat gimana penampakannya :)

tanpa flash
dengan flash
Warnanya terlihat bening bukan? Tapi saat saya aplikasikan di mata saya hasilnya lebih gelap dan warna abu-abunya lebih keluar. Saya sangat suka dengan motif kuning yang berada di tengah karena motif tersebut yang menjadikan mata terlihat lebih manis. Cantik kan mata saya? hehehe :D



Memang sih, lens ini cocok digunakan untuk kegiatan sehari-hari baik luar ruangan ataupun di dalam ruangan seperti halnya saya yang hampir seharian ada di dalam kantor ber-AC. Oleh karena itu sesering mungkin berikan obat tetes mata agar mata tidak cepat kering. Dan sebisa mungkin batasi penggunaan softlens, kira-kira cukup 6-8 jam dalam sehari agar mata pun tidak cepat lelah.

Di dalam kantor
kegiatan luar ruangan

Yup, bagi teman-teman yang ingin membeli Diva Queenie atau ingin mencari tipe yang lainnya, dengan sangat mudah tinggal kunjungi Mygeolens atau klik gambar keranjang belanja di bawah ini.


See you, semoga bermanfaat :)

10 comments:

  1. salam, kunjungan rutin boss, ikut nyima aja. terima kasih sudah berbagi informasi.

    blog ini sudah saya review, review balik ya boss di alexa. thks.

    ReplyDelete
    Replies
    1. terima kasih, sudah saya review balik Sod :D

      Delete
  2. aku belum pernah pakai soflens, dan mungkin juga nggak mau :)
    sukses deh mba, review'a :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Hehehh.. kalo cowo pake softlens gak jadi gahar lagi :p

      Delete
  3. Tambah cakep ya kalau pake soflen tapi aku gak minat make hihihi

    ReplyDelete
  4. sama kayak andy, agak gimana kalo pasang softlens gitu,

    pake kacamata aja ogah hehehe..

    oh iya salam kenal ! blogwalking ya :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. Salam kenal juga,, segera meluncur ke blog yang di sana :)

      Delete

Terima kasih sudah berkunjung, silakan tinggalkan komentar Anda ^.^