Cuci Plastik Dengan Jeruk Nipis

Cuci Plastik Dengan Jeruk Nipis
Cuci Plastik Dengan Jeruk Nipis
Cuci Plastik dengan jeruk nipis - Apakah ibu mempunyai masalah dengan cuci plastik alat-alat makanan dan memasak yang masih ada lemak yang tersisa dan bau yang membandel? Tenang ibu tidak sendiri. Ibu-ibu di seluruh Indonesia mungkin mempunyai maslah seperti ini. Alat-alat masak dan makan yang masih berminyak dan bau, padahal sudah dicuci dengan segala jenis sabun cuci piring yang ada tapi masih tetap tidak mau hilang. Masalah ini yang sering membuat ibu-ibu di Indonesia pusing tujuh keliling. Bagaimana tidak, piring, gelas maupun alat makan dan masak plastik yang masih bau dan berminyak pastilah tidak baik untuk kesehatan jika digunakan secara terus-menerus karena mengandung berbagai jenis bakteri didalamnya.

Tapi jangan khawatir, bu. Ibu bisa mengatasi masalah tersebut dengan melakukan tips berikut ini. Ibu bisa gunakan jeruk nipis. Jeruk nipis yang biasa di gunakan untuk memasak atau membuat minuman, bisa juga digunaan untuk cuci plastik alat masak dan makan ibu-ibu dirumah. Caranya jeruk nipis ini berguna untuk menghilangkan bau dan sisa lemak pada piring plastik. Siapkan 1/2 buah jeruk nipis potong menjadi beberapa bagian lalu usapkan permukaan atas alat-alat makan atau masak anda, diamkan beberapa saat. Lalu bilas dengan air yang mengalir. Atau bisa juga dengan menambahkan potongan jeruk nipis ke dalam air, lalu masukan air tersebut kedalam alat makan atau masak anda, diamkan smalam lalu bilas.
Kini jeruk nipis dipadu dengan bahan-bahan pembersih piring yang lain sudah ada dalam satu produk, yaitu Sunlight. Cukup dengan satu sabun pecuci piring yang ampuh untuk membersihkan bau dan sisa lemak di alat makan atau masak ibu. Sunlight kini hadir dengan dengan berbagai varian yaitu lemon, jeruk nipis dan strawberry. Tetap mempertahankan fungsinya yaitu sebagai sabun pencuci piring dengan menghilangkan sisa lemak, namun sekarang tersedia dengan berbagai varian bau yaitu bau strawberry, jeruk nipis dan lemon. Ditambah dengan formula jeruk nipis 100 yang akan menghilangkan lemak dengan cepat dan lembut ditangan. Jadi sekarang sudah menemukan solusi untuk masalah cuci plastik ibu sehari-hari dirumah, bukan?

2 comments:

Terima kasih sudah berkunjung, silakan tinggalkan komentar Anda ^.^